unescoworldheritagesites.com

Peredaran darah dari jantung ke paru-paru dan kembali ke jantung disebut - News

Peredaran darah dari jantung (Foto: canva)

Peredaran darah dari jantung ke paru-paru kembali lagi ke jantung disebut peredaran darah kecil.

Pembahasan

Peredaran darah pada manusia terbagi menjadi peredaran darah besar dan peredaran darah kecil.

Peredaran darah besar atau disebut juga sistemik yaitu peredaran darah dari jantung ke seluruh tubuh lalu kembali lagi ke jantung. Sistem peredaran darah besar, berguna untuk mengirimkan darah yang mengandung oksigen ke seluruh tubuh. 

Peredaran darah kecil atau pulmonal yaitu peredaran darah dari jantung ke paru-paru lalu kembali lagi ke jantung. Sistem peredaran darah kecil, berfungsi untuk mengangkut darah yang memiliki kadar oksigen rendah ke paru-paru.

 

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat