unescoworldheritagesites.com

Gamelan Alat Musik Tradisional Dari Jawa Tengah - News

Gamelan Alat Musik Tradisional (yt : budaya saya)

Gamelan adalah sebuah ensemble musik tradisional Indonesia yang terdiri dari sejumlah instrumen musik seperti gong, kendang, saron, bonang, dan lain-lain. Gamelan memiliki banyak variasi dan jenis di seluruh Indonesia, termasuk di Jawa Tengah, yang dikenal sebagai salah satu daerah di Indonesia yang kaya akan budaya dan seni tradisional.

Gamelan Jawa Tengah memiliki ciri khas yang sangat kental dengan penggunaan nada slendro dan pelog dalam setiap komposisinya. Nada slendro dan pelog adalah jenis skala nada yang digunakan dalam musik Jawa, yang memiliki perbedaan dengan skala nada Barat.

Baca Juga: Pantun Bambu Alat Tradisional Dari Banten

Berikut cara memainkan Gamelan:

Cara memainkan alat musik ini adalah dipukul dan dipadukan sesuai instrumen alat musik tradisional lainnya. Pemain kemanak akan memukul bagian samping  dan sedikit menggeseknya agar mengeluarkan suara. Jika bagian lubang badanya ditutup, maka kemanakah akan menghasilkan nada yang khas. 

Baca Juga: Bende Alat Musik Tradisional Dari Lampung

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat