unescoworldheritagesites.com

Contoh Soal Matematika Kelas 8 Dan Pembahasannya Yang Bisa Dipelajari Sebelum Ujian - News

Contoh Soal Matematika. (Image by Freepik)

: Berikut di bawah ini beberapa contoh soal matematika kelas 8 dan pembahasannya.

Contoh soal matematika kelas 8 ini dikutip dari berbagai sumber yang bisa dipelajari sebelum ujian.
 
Inilah Contoh soal matematika kelas 8 dengan pembahasannya, semoga artikel di bawah ini bisa menambah pengetahuan siswa SMP.
 
 

Contoh Soal 1

Hitunglah:

a. 3 + (-5) b. (-4) + 6 c. 7 + (-5) d. -1 + (-2) e. 8 + (-8) f. (-9) + 6 (hal.9) Buku Mandiri (Mengasah Kemampuan Diri) Matematika Untuk SMP Kelas 7/ Kurikulum 2013/ Penerbit Erlangga Tahun 2015/

Pembahasan:

 
a) 3 + (-5)
= -2

b) (-4) + 6
= 2

c) 7 + (-5)
= 2

d) -1 + (-2)
= - 3

e) 8 + (-8)
= 0

f) (-9) + 6
= -3

 
Contoh Soal 2

Jika x = –2 dan y = ⅓, carilah nilai dari bentuk aljabar berikut.

 

1) 2(3x - 6y) + 3(5y - 2x)

Pembahasan cara:

= 6x - 12y + 15y - 6x

= 3y = 3(⅓) = 1

2) (-12x²y) : (-4x)

Pembahasan cara:

= (-12x²y) : (-4x)

= (-12x²y) . 1/(-4x)

= 3xy = 3(-2)(⅓) = -2

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat