unescoworldheritagesites.com

Lirik Lagu Mari Mari - Koes Plus ... Aku Tahu Manis Senyummu - News

Grup musik legendaris Koes Plus. Foto: Istimewa

: Lagu Mari Mari dinyanyikan grup legendaris Koes Plus. Lagu ini pertama kali muncul di album Volume 7 pada tahun 1973.

Lagu Mari Mari diciptakan oleh Raden Koeswoyo atau dikenal pula dengan nama "Koeswoyo Senior".

Koes Plus sendiri dibentuk pada tahun 1969 sebagai kelanjutan dari grup Koes Bersaudara. Grup musik ini puncak popularitasnya terjadi pada dasawarsa 1970-an.

Baca Juga: Lirik Lagu Manis dan Sayang - Koes Plus ... Kuingin Tamasya Bersama

Dalam perjalanan sejarahnya terjadi pergantian personel anggota. Formasi yang paling awet dan paling dikenal adalah Tonny Koeswoyo (kibor, gitar melodi), Yon Koeswoyo (gitar pengiring), Yok  Koeswoyo (gitar bas), dan Murry (drum & perkusi lain).

Berikut ini lirik lagu  Mari Mari dari Koes Plus :

Aku tahu manis senyummu
Aku tahu tajam lirikmu
Ku tak tahu isi hatimu
Apa itu ku tak tahu
Tapi aku agak malu
Apa ini kan terjadi
Tapi aku tak mengerti

Mari-mari oh
Berterus terang oh
Jangan lewat oh
Pintu belakang

Mari-mari oh
Berterus terang oh
Jangan lewat oh
Pintu belakang

Aku tahu manis senyummu
Aku tahu tajam lirikmu
Ku tak tahu isi hatimu
Apa itu ku tak tahu
Tapi aku agak malu
Apa ini kan terjadi
Tapi aku tak mengerti

Mari-mari oh
Berterus terang oh
Jangan lewat oh
Pintu belakang

Mari-mari oh
Berterus terang oh
Jangan lewat oh
Pintu belakang

Mari-mari oh
Berterus terang oh
Jangan lewat oh
Pintu belakang

Mari-mari oh
Berterus terang oh
Jangan lewat oh
Pintu belakang

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat