unescoworldheritagesites.com

Dua Suku Berikutnya dari Barisan 3, 4, 6, 9, … Adalah …. - News

Ilustrasi contoh soal matematika beserta pembahasannya. (Foto: John Foxx, Photo Images/ Canva)

Dua suku berikutnya dari barisan 3, 4, 6, 9, … adalah ….

A. 13, 18

B. 13, 17

C. 12, 26

D. 12, 15

Baca Juga: Drama Korea My Demon, Episode Pertama: Kekuatan Setan Mengubah Nasib, Kim Yoo Jung dan Song Kang Hadapi Krisis Berbahaya

Pembahasan:

Dari soal diketahui barisan bilangan yaitu 3, 4, 6, 9 ,…, … kemudian dicari dua suku berikutnya. Untuk itu perlu dicari terlebih dahulu selisih dua suku 

Sehingga dua suku berikutnya adalah 9 + 4 = 13dan 13 + 5 = 18. Jadi dua suku berikutnya adalah 13, 18 (a).***

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat