unescoworldheritagesites.com

Debit Air Kran di Rumah Paman 15 dm³/Menit. Jika Bak Mandi Berukuran 60 cm x 50 cm x 40 cm Akan Diisi Sampai - News

Ilustrasi contoh soal matematika beserta pembahasan (John Foxx, Photo Images/ Canva)

Debit air kran di rumah paman 15 dm³/menit. Jika bak mandi berukuran 60 cm x 50 cm x 40 cm akan diisi sampai penuh. Maka waktu yang diperlukan adalah ..... menit.
a. 4
b. 6
c. 8
d. 10

Baca Juga: BRI Sokong Dana Apresiasi untuk Paskibraka Nasional, Kobarkan Semangat Bangsa

Jawaban dan Pembahasan
V = 60 x 50 x 40
V = 120.000 cm³ = 120 dm³
D = 15 dm³/ menit
W = V : W
W = 120 dm³ : 15 dm³/ menit
W = 8 menit

***

Terkini Lainnya

Tautan Sahabat